Close Menu
PERSISJABAR.OR.IDPERSISJABAR.OR.ID
  • Home
  • Berita
    • Nasional
    • Daerah
    • Wilayah
  • Fikrah
  • Khutbah
  • FATAWA
  • Otonom & BK
    • Persistri
    • Pemuda
    • Pemudi
    • HIMA
    • HIMI
    • IPP
    • IPPI
  • Tentang Kami
  • Profil
  • Pemasangan Iklan
  • Kontak Kami
Facebook X (Twitter) Instagram
Thursday, 22 January 2026
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Pemasangan Iklan
  • Profil
    • Tasykil
      • Tasykil PW Persis Jabar
      • HIMI PERSIS JABAR
    • Sejarah
Login
PERSISJABAR.OR.IDPERSISJABAR.OR.ID
  • Home
  • Berita
    1. Nasional
    2. Otonom & BK
    3. Persistri
    4. Pemuda
    5. Pemudi
    6. HIMA
    7. HIMI
    8. IPP
    9. IPPI
    10. Brigade Persis
    11. SIGAB
    12. View All

    PW PERSIS Jabar Sampaikan Duka dan Seruan Damai Usai Aksi Unjuk Rasa

    01/09/2025

    Ketua PW Himi Persis Jawa Barat Kritik Soal Efisiensi Anggaran 2025

    14/02/2025

    Inovasi Bidang Dakwah PP. PERSIS: Dari Digital hingga Dakwah Kultural

    11/01/2025

    PP PERSIS Dukung Program MGB untuk Tingkatkan Gizi dan Ekonomi Daerah

    10/01/2025

    Upgrading Tasykil PC se-PD Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Teguhkan Loyalitas dan Ketangguhan Kader

    19/01/2026

    Perkuat Basis Perjuangan, PD Pemuda-Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Kukuhkan PC Ibun

    19/01/2026

    ROFI 1 IPP Kota Tasikmalaya Teguhkan Spirit Kritis Ilmiah dan Responsif Kader

    22/12/2025

    Muskerda I PD Pemudi PERSIS Kabupaten Cianjur: Eratkan Komunikasi, Kukuhkan Sinergi, Teguhkan Kaderisasi

    14/12/2025

    Rihlah Dakwah Zona III PW Persistri Jawa Barat Hadirkan Ribuan Peserta di Sukabumi

    12/12/2025

    Ribuan Jamaah Persistri Hadiri Rihlah Dakwah PW Persistri Jawa Barat Zona II di Masjid Agung Al-Fathu Soreang

    12/10/2025

    PW Persistri Jawa Barat Sukses Gelar Training Kader Pimpinan IX

    01/10/2025

    PW Persistri Jawa Barat Gelar Cek Kesehatan Gratis Bersama Dinas Kesehatan

    22/09/2025

    PW Persis Jabar Resmi Buka Kegiatan “Suluk Dakwah” Angkat Teladan KH. Aceng Zakaria

    11/08/2025

    Musda ke-8 Pemuda Persis Kabupaten Sumedang

    12/01/2025

    Upgrading Tasykil PC se-PD Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Teguhkan Loyalitas dan Ketangguhan Kader

    19/01/2026

    Perkuat Basis Perjuangan, PD Pemuda-Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Kukuhkan PC Ibun

    19/01/2026

    Muskerda I PD Pemudi PERSIS Kabupaten Cianjur: Eratkan Komunikasi, Kukuhkan Sinergi, Teguhkan Kaderisasi

    14/12/2025

    Kuatkan Sinergi, PD Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Gelar Kunjungan Perdana di Tahun Ketiga Masa Jihad

    02/11/2025

    HIMI Persis Jawa Barat Gelar Refleksi Hari Pahlawan 2025, Berikan Penghargaan untuk Mahasiswi Berprestasi

    20/11/2025

    Makna Slogan Gerakan “Ilmiah, Responsif, Visioner” HIMI Persis

    22/09/2025

    PW Himi Persis Jabar Lakukan Pembinaan ke Garut, Perkuat Kaderisasi dan Keorganisasian

    01/09/2025

    Himi Persis Jabar Sampaikan Aspirasi Pemuda soal Toleransi ke Bakesbangpol Jawa Barat

    01/09/2025

    ROFI 1 IPP Kota Tasikmalaya Teguhkan Spirit Kritis Ilmiah dan Responsif Kader

    22/12/2025

    Ketua PW Persis Jabar Resmi Membuka Agenda Santri Siaga Tanggap Bencana

    16/08/2025

    PW IPP–IPPi Persis Jawa Barat 2025–2026 Resmi Dilantik, Zahra Putri Aulia: Komitmen Jadi Garda Terdepan Bagi Pelajar di Jabar

    26/06/2025

    Ketua Terpilih IPP dan IPPi Persis Jawa Barat Masa Jihad 2025-2026 Hasil Musyawarah Resmi Diumumkan

    26/02/2025

    Haifa Munir Degel Terpilih sebagai Ketua Perdana PD IPPi Persis Sukabumi Raya

    23/10/2025

    Ketua PW Persis Jabar Resmi Membuka Agenda Santri Siaga Tanggap Bencana

    16/08/2025

    PW IPP–IPPi Persis Jawa Barat 2025–2026 Resmi Dilantik, Zahra Putri Aulia: Komitmen Jadi Garda Terdepan Bagi Pelajar di Jabar

    26/06/2025

    PW IPPi Persis Jabar di Musda XII IPPi Persis Kota Bandung: Membingkai Ilmu dengan Adab dalam Gerakan Dakwah Pelajar Putri Persis

    10/06/2025

    KOMWIL BRIGADE PERSIS Jawa Barat Terima Kunjungan Audiensi dari Subdit III Dit Intelkam Polda Jabar

    16/09/2025

    Silaturahmi Strategis BRIGADE PERSIS Jabar dengan Ketua DPRD Kota Bandung

    02/08/2025

    Komando Wilayah BRIGADE PERSIS Jawa Barat gelar Silaturahmi dan Sosialisasi BRIGADIS kepada PW PERSISTRI Jawa Barat

    19/07/2025

    Brigade PERSIS Jawa Barat Kirimkan Personel di Apel Besar HUT Bhayangkara ke-79

    30/06/2025

    SIGAB Persis Jabar Terjunkan Tim untuk Assessment Longsor Majenang

    17/11/2025

    SIGAB PERSIS Goes to Madrasah: Wujudkan Madrasah Persis Tangguh Bencana

    27/10/2025

    Ketua PW Persis Jabar Resmi Membuka Agenda Santri Siaga Tanggap Bencana

    16/08/2025

    SIGAB Persis Jabar Gelar Musykerwil II dan Apel Relawan di Pangalengan

    27/07/2025

    PW Persis Jawa Barat Hadiri Musda VII PD Persis Purwakarta

    02/01/2026

    Inilah Isi Rekomendasi Internal dan Eksternal Muskerwil IV Persis Jabar

    28/12/2025

    Pimpinan Wilayah Persis Jawa Barat Gelar Muskerwil IV di Tasikmalaya

    25/12/2025

    PC Persis Tambun Selatan Bekasi Resmi Terbentuk, PW Persis Jabar Beri Dukungan

    22/12/2025
  • OPINI
    • FATAWA
    • Khazanah
  • Fikrah
  • Khutbah
  • Arsip
PERSISJABAR.OR.IDPERSISJABAR.OR.ID
Beranda » PW Pemudi Persis Jabar Gelar Seminar Kesehatan Mental: Inner Beauty, Temukan Kesejatian Diri
Pemudi

PW Pemudi Persis Jabar Gelar Seminar Kesehatan Mental: Inner Beauty, Temukan Kesejatian Diri

Re18/09/202503 Mins Read

PERSISJABAR.OR.ID — Pimpinan Wilayah (PW) Pemudi Persatuan Islam (PERSIS) Jawa Barat melalui Bidang Garapan (Bidgar) Pendidikan bekerja sama dengan Bidgar Advokasi sukses menyelenggarakan seminar kesehatan mental bertema “Inner Beauty of Pemudi Persis, Temukan Kesejatian Diri: Glow Up Your Wellness”, Ahad (14/9/2025) bertepatan dengan 21 Rabiul Awal 1447 H. Kegiatan ini berlangsung di Aula PP PERSISTRI, Jalan Kalipah Apo, Bandung.

Seminar tersebut bertujuan memberikan pemahaman pentingnya menjaga kesehatan mental, menggali konsep inner beauty dalam perspektif psikologi dan Islam, serta membekali peserta dengan strategi menjaga keseimbangan mental, spiritual, dan sosial. Melalui seminar ini, peserta juga diajak menumbuhkan kesadaran akan potensi diri sehingga mampu glow up secara sehat dan berkelanjutan.

Kegiatan ini terbuka untuk umum sehingga tidak hanya anggota, tetapi juga simpatisan Pemudi PERSIS turut berpartisipasi. Peserta dari berbagai wilayah Jawa Barat hadir dengan penuh antusias, terlihat dari keaktifan mereka dalam sesi diskusi bersama pemateri.

“Harapan kami, para peserta dapat menemukan kesejatian diri dan menumbuhkan inner beauty yang berlandaskan nilai-nilai Islam serta mendapatkan pengalaman berkesan setelah seminar ini,” ungkap perwakilan Bidgar Pendidikan PW Pemudi PERSIS Jabar.

Hadir sebagai narasumber, Raden Rindoe Devianty Atmaja Kusumah, S.Pd., M.Sos., C.PS., seorang konselor berpengalaman lebih dari 10 tahun di bidang bimbingan dan konseling. Selain aktif sebagai pendidik, ia juga dikenal sebagai pengusaha muslimah di bidang tata rias (MUA) yang kerap membagikan pandangan Islam mengenai inner beauty dan kesejatian diri perempuan muslimah.

Dalam pemaparannya, Rindoe menekankan bahwa inner beauty bukan sekadar penampilan fisik, melainkan kualitas pribadi yang bersinar dari dalam, mencakup kepercayaan diri, keberanian, dan cara pandang positif terhadap kehidupan. Ia memaparkan tiga langkah penting untuk menumbuhkan inner beauty:

  1. Mengubah Pola Pikir
    Menurutnya, pola pikir menentukan cara seseorang melihat diri sendiri dan orang lain. “Kenali kelebihan dan kekurangan tanpa menghakimi, fokus pada pertumbuhan pribadi, bukan kesempurnaan. Setiap kesalahan adalah pelajaran, bukan kegagalan,” jelasnya.
  2. Menumbuhkan Keberanian
    Keberanian, lanjutnya, bukan hanya melawan rasa takut, tetapi juga berani menjadi diri sendiri. Hal ini dapat dimulai dengan langkah kecil seperti berinteraksi dengan orang baru, menyampaikan pendapat, atau mencoba hal baru.
  3. Menurunkan Ekspektasi
    Ekspektasi berlebihan, kata Rindoe, seringkali menimbulkan kecemasan. Ia mendorong peserta untuk fokus pada hal yang bisa dikendalikan dan belajar bersyukur atas hal kecil yang ada di sekitar.

“Mengembangkan inner beauty adalah perjalanan panjang yang membutuhkan kesabaran dan dedikasi. Mulailah dari langkah kecil, dan biarkan kecantikan dari dalam bersinar terang,” tegasnya.

Sementara itu, Bidgar Advokasi PW Pemudi PERSIS Jabar menambahkan, “Memancarkan inner beauty melalui glow up wellness dapat meningkatkan kesadaran pemudi dalam menjaga keutuhan hati. Hati yang utuh akan melahirkan ketenangan, tidak hanya bagi diri sendiri tetapi juga bagi keluarga.”***

Share. Facebook Twitter Email WhatsApp Copy Link
Re

Related Posts

Upgrading Tasykil PC se-PD Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Teguhkan Loyalitas dan Ketangguhan Kader

19/01/2026

Perkuat Basis Perjuangan, PD Pemuda-Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Kukuhkan PC Ibun

19/01/2026

Muskerda I PD Pemudi PERSIS Kabupaten Cianjur: Eratkan Komunikasi, Kukuhkan Sinergi, Teguhkan Kaderisasi

14/12/2025
Leave A Reply Cancel Reply

Demo
TERBARU

Upgrading Tasykil PC se-PD Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Teguhkan Loyalitas dan Ketangguhan Kader

19/01/2026

Perkuat Basis Perjuangan, PD Pemuda-Pemudi PERSIS Kabupaten Bandung Kukuhkan PC Ibun

19/01/2026

PW Persis Jawa Barat Hadiri Musda VII PD Persis Purwakarta

02/01/2026

Inilah Isi Rekomendasi Internal dan Eksternal Muskerwil IV Persis Jabar

28/12/2025
  • Tentang Kami
  • Kontak Kami
  • Pemasangan Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Police
© 2026 PERSISJABAR.OR.ID kominfo.

Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.

Sign In or Register

Welcome Back!

Login to your account below.

Lost password?