persisjabar.or.id – Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat, Pimpinan Daerah Persatuan Islam Kabupaten Cianjur bekerjasama dengan komunitas Sehati Turki dan S3 (serdadu sadulur sukabumi) menggelar khitanan massal pada 10 Pebruari 2025 di Markas Persis Cianjur. Sebanyak 86 anak-anak yang berasal dari daerah sekitar Puncak Cianjur dikhitan secara gratis bahkan mendapatkan santunan seperangkat khitanan. Ketua PD Persis Kabupaten Cianjur, KH. Burhan menyatakan bahwa Persis hadir di tengah-tengah masyarakat bukan hanya untuk membenahi urusan ibadah mahdoh saja, tetapi juga melayani dan membantu aspek sosial kemasyarakatan. “Tentu saja kita tidak bekerja sendirian, tapi juga berkolaborasi dengan lembaga dan komunitas lain yang sama-sama memiliki kepedulian…
Author: Muchsin Al-Fikri
Persisjabar.or.id – Pasca Musda dan Pelantikan Tasykil, Pimpinan Daerah Kabupaten Cirebon menggelar Musyawarah Kerja Daerah ke-1 pada hari Sabtu, 22 Pebruari 2025 di Komplek SMPIT/PPI 275 Gunung Jati Jalan Vila Intan II No. 275 RT 10 RW 03 Desa Klayan Kecamatan Gunung Jati Kabupaten Cirebon. Muskerda ini dibuka secara resmi oleh Wakil Ketua 1 PW Persis Jabar, KH. Endang Sirojuddin. Sebelum dibuka, diadakan pembekalan terlebih dahulu oleh Ketua Bidang Jamiyah PP Persis, KH. Salam Rusyad dan Ustadz Achmad Faisal. Dan keesokan harinya ditutup dengan tabligh akbar oleh Ketua Umum PP Persis, KH. Dr. Jeje Zaenudin, M.Pd. Dalam sambutannya, Ketua PD…
Pimpinan Daerah PERSIS Kota Bandung melaksanakan kegiatan Silaturahmi dan Konsolidasi Bersama seluruh Badan Otonom, Badan Khusus dan Lembaga pada hari Senin, 24 Pebruari 2025 di Masjid Ar-Risalah Kota Bandung. Kegiatan tersebut dihadiri oleh seluruh Tasykil PD Persis, Persistri, Pemuda, Pemudi, HIMA, HIMI, IPP dan IPP tingkat Kota Bandung, tak lupa Brigade dan SIGAB serta Tamhidul Muballighin. Kegiatan tersebut dibuka oleh Ketua PD Persis Kota Bandung, Ustadz Andri Mulyadi. Dalam sambutannya beliau menyampaikan beberapa hal diantaranya Sosialisasi KL LAZ Persis Kota Bandung dan Program Ramadhan di lingkungan Jamiyyah Persis Kota Bandung. “Ramadhan adalah bulan keberkahan, bulan dibukakan pintu2-pintu kebaikan, karena itu…
persisjabar.or.id – Dalam rangka meningkatkan kualitas kader, Pemuda Persis Jabar menggelar kegiatan tazwid fityanil Qur’an (Tafiq II) pada hari Jumat-Ahad, 21-23 Pebruari 2025 di Pesantren 309 Daarunnahlah, jalan Letnan Dadi Suryatman 03/09 Gunung Tanjung Sukamanah amatan Cipedes Kota Tasikmalaya. Kegiatan yngg mengambil tema “Membentuk kader Jam’iyyah sebagai pemimpin dalam berdakwah dan beruswah” ini dihadiri oleh tasykil pemuda persis se Jawa barat. Pimpinan Wilayah Persis Jabar mengutus Wakil Ketua 2, H. Muchsin al-Fikri, Wakil Sekretaris Ustadz Taufiq Rachman Ahmad dan Bendahara Umum, H. Rachmat Suryajaya. Dalam sambutannya, Ustadz Muchsin al-Fikri menyampaikan apresiasi dan dukungan terhadap kegiatan yang sangat strategis ini. “Sebagai…
persisjabar.or.id – Beberapa hari jelang munggahan Ramadhan 1446 ini, kami mendapatkan informasi yang sangat membahagiakan. Salah seorang Tasykil PW Persis Jabar, Buya Haji Surahmat Jalaluddin, M.Pd Wakil Sekretaris PW Persis Jabar mengakhiri masa lajangnya sebagai Duda Keren (Duren) dengan menikahi Santi Aprillia Mulyani, AM.Keb. Akad nikah dilaksanakan pada hari Selasa, 18 Pebruari 2025 di Dusun Cikole, RT 02 RW 02 Desa Cikole Kecamatan Cimalaka Kabupaten Sumedang. Akad nikah tersebut dilangsungkan dengan sederhana namun penuh khidmat dan penuh haru. Tampak hadir dalam prosesi akad nikah tersebut Ketua PW Persis Jabar, KH. Iman Setiawan Latief, SH beserta seluruh tasykil PW. Tampak hadir…
persisjabar.or.id – Kapan warga Persis akan mengawali shaum Ramadhan 1446 H? Pimpinan Pusat Persis sudah mengeluarkan surat edaran nomor 1555/JJ-C.3/PP/2025 tentang awal Ramadhan, syawal dan dzulhijjah 1446 H/2025 M. SE tersebut memastikan bahwa 1 Ramadhan 1446 H akan jatuh pada Sabtu, 1 Maret 2025 dan Lebaran 1 Syawal akan jatuh pada Senin, 31 Maret 2025. Untuk awal shaum Ramadhan dan lebaran tahun ini diperkirakan tidak akan ada perbedaan antara pemerintah dan ormas-ormas Islam, insya Alloh semua akan seragam mengawali shaum di hari yang sama. Kami mengajak dan menyeru kepada seluruh warga jamiyyah agar menyambut bulan Ramadhan 1446 H ini dengan…
SEGERA MILIKI DAN HIASI MASJID-MASJID PERSIS SELURUH INDONESIA DENGAN PERSIS JAM ADZAN TELEVISI Keutamaan dan kelebihan PERSIS JAM ADZAN TV : Jadwal Shalat sesuai dengan standar almanak Persis yang dikeluarkan oleh Dewan Hisab dan Rukyat PP Persis. Menggunakan Android LED Canggih dengan 16.7 juta warna. Tidak perlu pake set box yang ribet. Tidak perlu pakai kabel panjang yang jelimet dan mahal. Harga murah dan terjangkau Daftar Harga : Persis Jam Adzan TV ukuran TCL 32 inc harganya 3.750.000 Persis Jam Adzan TV ukuran TCL 43 inc harganya 4.950.000 Persis Jam Adzan TV ukuran TCL 55 inc harganya 8.950.000 Stik…
persisjabar.or.id – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Barat mendorong Pemerintah Provinsi Jabar bersama aparat penegak hukum menindak tegas praktik prostitusi di Jabar. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik, Provinsi Jabar menjadi daerah pertama di Indonesia dengan tempat pekerja seks komersial terbanyak mencapai total ada 79 tempat. Ketua Bidang Hukum MUI Jabar yang sekaligus sebagai Ketua PW Persis Jabar, KH. Iman Setiawan Latief, SH mengaku sangat kaget dengan data yang dikeluarkan BPS tersebut. Sebab, selama ini Jabar dikenal dengan masyarakat yang agamis dan religious. “Kalaupun benar, maka kita selayaknya mengucap astagfirullahal adziim (semoga Allah swt memberikan ampunan kepada kita semua), hal ini sangat mengganggu dan mengusik…
persisjabar.or.id – PD Persis Kabupaten Subang baru saja melaksanakan Musda ke VIII di Pagaden dan sudah dilantik di Masjid Agung Subang pada Ahad, 2 Pebruari 2025. Dan kini dinakhodai oleh kader muda yaitu Ustadz Ade Ahmad Ghozali, M.Pd. Bagaimana sih kondisi lapangan serta tantangan dakwah di Kabupaten Subang ini. Marilah kita simak profil Persis Kabupaten Subang! Kabupaten Subang merupakan salah satu Kabupaten di Jawa Barat. Secara Geografis, terletak antara 107031’-107054’ Bujur Timur dan 6011’-6049’ Lintang Selatan. Kabupaten Subang memiliki luas 2.165.55 Km 2. Berdasarkan posisi geografisnya, Kabupaten Subang memiliki batas-batas: Utara – Laut Jawa; Selatan – Kabupaten Bandung Barat; Barat…
persisjabar.or.id – Musda VIII Pimpinan Daerah Persis Kabupaten Subang telah memilih nakhoda baru yaitu Ustadz Ade Ahmad Ghazali, M.Pd. Pimpinan Wilayah (PW) Persatuan Islam (Persis) Jawa Barat secara resmi melantik Tasykil Pimpinan Daerah (PD) Persis Kabupaten Subang masa jihad 2024-2028. Prosesi pelantikan berlangsung di Masjid Agung Subang pada Minggu, 2 Februari 2025. Prosesi Pelantikan Tasykil PD Persis Subang, diawali dengan pembacaan SK oleh Wakil Ketua 2 PW Persis Jabar, Muchsin al-Fikri, dan dilanjutkan dengan pembacaan Bai’at (janji) yang dipimpin oleh Wakil Ketua 1 PW Persis Jabar, Ustaz H. Drs. Endang Sirojudin Hafidz, M.Pd. serta penandatanganan berita acara pembaiatan. Dalam sambutannya,…